Minggu, 25 Agustus 2019

Guru Profesional

Rekan-rekanku...
Menjadi seorang guru itu mudah. Tinggal daftar di sekolah. Mengajar. Selesai.
Terus kalau  jadi guru profesional, mudahkah? He3, menurutku sangat susah.Jika merunut pada UU Guru dan Dosen yang dilahirkan di akhir tahun 2005,ada 4 kompetensi yang harus dikuasai oleh seorang guru profesional.